.
Sesuai informasi dari ESSC for COVID-19 Geoportal, akun pengolahan sistem informasi geografis (SIG) Program Studi Pendidikan Geografi Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo (Geovetsuko) yang diberikan ESRI mendapatkan kesempatan menggunakan sumberdaya berupa data sebaran COVID-19 Global dari WHO. Data yang dipergunakan bersifat real time dan dikelola oleh Dr. Muhammad Amin Sunarhadi.
Peta on line ini langsung menggunakan layer layanan web service dari WHO. Penyajian oleh Tim Geovetsuko untuk memberikan informasi mengenai persebaran COVID-19 secara global.
Sebaran Pandemi COVID-19 Global