Mahasiswa Pendidikan Geografi Univet Sukoharjo didampingi oleh Dosen Pembimbing Lapangan melakukan Kuliah Lapangan Geologi dan Geomorfologi di Jogjakarta
[Observasi Jalur Evakuasi]
[Observasi Jalur Evakuasi] Tim PPK ORMAWA HIMGOVERA melaksanakan kegiatan observasi jalur evakuasi di Desa Karangwuni sebagai bagian dari rangkaian program penguatan ketangguhan masyarakat terhadap bencana. Observasi ini bertujuan untuk memetakan titik-titik penting, menilai aksesibilitas, serta mengidentifikasi potensi hambatan yang dapat
